Live Now Jurus Scalping Saham Jangka Pendek Tertarik

Jakarta, CNBC Indonesia - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) lagi-lagi terlempar dari level psikologis 6.200 pada penutupan perdagangan Senin ini (9/82021) seiring dengan belum stabilnya sentimen pasar, jelang pengumuman PPKM Level 4 dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) malam ini.

Data BEI mencatat, IHSG ditutup ambruk 1,22% ke level 6.127,46. Para trader pun mulai melancarkan strategi scalping demi mengecar cuan.

Scalping adalah strategi jual beli saham dengan cara membeli kemudian menjualnya lagi dalam waktu singkat. Strategi ini biasanya ditempuh oleh trader yang ingin cepat dapat cuan.


Bagaimana sebetulnya strategi seperti ini? Simak bahasannya bersama Bekti Sutikna, professional trader, LIVE, Senin malam ini (9/8), mulai pukul 18.30 WIB, di InvesTime CNBC Indonesia.


[Gambas:Video CNBC]

(tas/tas)

Belum ada Komentar untuk "Live Now Jurus Scalping Saham Jangka Pendek Tertarik"

Posting Komentar